ASUHAN KEPERAWATAN OSTEOARTHRITIS MENGGUNAKAN FOKUS STUDI PENATALAKSANAAN NYERI DI RSUD TIDAR KOTA MAGELANG

Naurah Nazhifah

Abstract


ABSTRAK

Rematik atau osteoarthritis adalah penyakit inflamasi sistemik kronis, inflamasi sistemik yang dapat mempengaruhi banyak jaringan dan organ, terutama menyerang sendi. Sering terjadi pada wanita karena berhubungan dengan  menopause dan banyak terjadi pada orang yang obesitas karena berat badan yang leb²ih akan menambah beban pada sendi. Tujuan Studi kasus ini untuk melakukan asuhan keperawatan pada osteoarthritis. Metode Subjek penelitian 1 pasien dengan studi kasus selama 2 hari. Penelitian ini menggunakan studi kasus dengan pendekatan asuhan keperawatan dengan  mengambil satu sample sebagai unit analisis. Hasil analis astatistik Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 2x24 jam dengan masalah gangguan nyeri teratasi sesuai dengan kriteria yang ditetapkan dengan hasil implementasi yang dilakukan sesuai dengan respon perkembangan klien. Kesimpulan Pada saat dilakukan evaluasi asuhan keperawatan yang telah diberikan kepada pasien terdapat 3 masalah keperawatan yang teratasi.

Kata Kunci : Nyeri, Osteoarthritis, Rematik, Asuhan

ABSTRACT

Rheumatism or osteoarthritis are chronic systemic inflammatory diseases, systemic inflammation which can affect many tissues and organs, especially attacking joints. It often occurs in women because it is associated with menopause and occurs in people because of its weight. Purpose This case study is to carry out a nursing care in osteoarthritis.  Methods Study subjects 1 patient with a case study for 2 days. This study uses a nursing care approach by taking a sample as an analysis unit. Statistical Analysis Results nursing actions for 2x24 hours with pain problems were solved according to the criteria set out in the implementation carried out in accordance with the client's developmental response. Conclusion Nursing problems that are resolved.

Keywords: Pain, Osteoarthritis, Rheumatism, Care


References


Bulechek, G. M., dkk. 2013. Nursing Interventions Classification (NIC) Edisi Keenam. Jakarta. Elsevier.

Helmi, N.Z. (2014). Buku Ajar Gangguan Muskuloskeletal. Salemba Medika: Jakarta.

Herdman, T. H., & Kamitsuru, S. 2015. Diagnosis Keperawatan Definisi dan Klasifikasi Edisi 10. Jakarta. EGC.

Santoso, H., & Ismail, H. Memahami Krisis Lanjut Usia. BPK: Gunung Mulia. 2009, h.36-44.

Sudoyo, A.W., Setiohadi, B., Alwi, I., Simadibrata, K.M., Setiati, S. (2010). Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam. Jilid III Edisi V, Interna Publishing. Jakarta

Sonjaya, M.R., Rukanta, D. & Widayanto, W. (2015). Karakteristik Pasien Osteoarthritis Lutut Primer di Poliklinik Ortopedi Rumah Sakit Al-Islam Bandung Tahun 2014. Prosiding Pendidikan Dokter. 506-512.

Warsito, B.E., (2012). Pemberian Intervensi Senam Lansia pada Lansia dengan Nyeri Lutut. Jurnal Keperawatan Diponegoro. 1(1), 60-65.




DOI: http://dx.doi.org/10.33757/jik.v2i2.116

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 JIK JURNAL ILMU KESEHATAN

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.


E-ISSN : 2597-8594 (Online) P-ISSN : 2580-930X (Cetak)
Publish by STIKes Alifah Padang
Jl. Khatib Sulaiman No 52 B Kota Padang. Telp 0751-7059849. Fax 0751-7059849. Website: www.stikesalifah.ac.id
Email : jik@stikesalifah.ac.id