Studi Literatur : Determinan Menarche Dini Pada Siswi

Novita Nurul Fadhilah, Katmini Katmini

Abstract


Dalam beberapa dekade belakangan telah terjadi penurunan usia menarche di beberapa Negara, menjadi lebih cepat, seperti pada anak perempuan di Amerika Serikat rata-rata usia menarche menurun dari 14,2 tahun pada 1900 menjadi 12,45 tahun pada 2010. Studi populasi di Portugal menunjukan terjadinya penurunan usia menarche dari 15 tahun menjadi 12,03 tahun dalam kurun waktu 90 tahun. Di Indonesia, hasil penelitian pada tahun 1932 rata-rata usia menarche adalah 15 tahun dan pada tahun 1992 rata-rata usia menarche adalah 12,69 tahun. Sekitar 20%, anak perempuan mengalami depresi selama dua dekade dalam kehidupannya yang dalam hal ini dikaitkan sebagai upaya bunuh diri dengan berbagai alasan seperti ketakutan akan masa depan, termasuk didalamnya tentang kegagalan akademik, kesulitan perkawinan, menjadi pengangguran, penyalahgunaan obat terlarang, kenakalan remaja, dan masalah hukum. Menarche dini juga beresiko hamil diluar nikah dan  terjadinya aborsi. Penelitian ini menggunakan Literatur Review  19 artikel tentang pubertas dini dari Pubmed, Science Direct, and Google Scholar terbitan 2015 – 2020. Hasil analisa dari pengumpulan artikel penelitian, ditemukan 17 Artikel mengaitkan nutrisi dengan usia menarche, 4 Artikel menemukan kondisi sosial ekonomi mempengaruhi pubertas awal dan 7 Artikel menemukan perilaku lingkungan tempat tinggal mempengaruhi menarche. Kesimpulan penelitian ini adalah gizi yang tidak seimbang, pendapatan orang tua yang tinggi sehingga mempengaruhi pergaulan dan gaya hidup, serta lingkungan tempat tinggal yang membentuk pola perilaku anak, menjadi penyebab terjadinya menarche dini.


Keywords


menarche, early pubertas, early menarche, teenegers, adolescents, adolescent behavior, nutritions

Full Text:

PDF

References


Abdou, L.W. 2015. Is menarche occuring earlier among Lebanese girls? Respiratory Medicine, V 109 Hal 565-571

Ahmed, Shamayl Munaf et al., 2016. Factors contributing to early menarche in school girls. Journal Of The Pakistan Medical Association, Vol. 66, No. 5, 2016 : 629-633

Aryati, Dian. 2018. Usia Menarche pada Siswi SD dan SLTP di Kota Bandung. Jurnal Kesehatan Masyarakat Nasional 2 (6)

Auliya, Cholida. 2015. Profil Status Gizi Balita Ditinjau Dari Topografi Wilayah Tempat Tinggal (Studi Di Wilayah Pantai Dan Wilayah Punggung Bukit Kabupaten Jepara), Unnes Journal of Public Health 4 (2)

Aulia, Ghea Yanna. 2017 Gambaran Status Anemia Pada Remaja Putri Di Wilayah Pegunungan Dan Pesisir Pantai (Studi di SMP Negeri Kecamatan Getasan dan Semarang Barat). Jurnal Kesehatan Masyarakat (E-Journal) 5 (1).

Biro, Frank M. 2018. Age of Menarche in a Longitudinal US Cohort. J Pediatr Adolesc Gynecol xxx. 1-7.

Citalwati, Mila.& Harjono, Yanti. 2019 PKM Kelompok Kesehatan Reproduksi Di SMPN 226 Pondok Labu Jakarta Selatan. Jurnal Bakti Masyarakat Indonesia. ISSN 2620-7710. Vol. 2. No. 1. Hal. 93-98.

Danielle E. Buttke. 2012. Exposures to Endocrine-Disrupting Chemicals and Age of Menarche in Adolescent Girls in NHANES (2003–2008), Environmental Health Perspectives. 120 (11).

Deardorff, Julianna. 2014. Socioeconomic Status And Age At Menarche : An Examination Of Multiple Indicators In An Ethnically Diverse Cohort. Annals of Epidemiology 24 (2014) 727e733.

Departemen Pendidikan Nasional. 2005 Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta. Balai Pustaka.

Dewi, Gusti Ayu Triara dan Hendrati, Lucia Yovita. 2015. Analisis Risiko Kanker Payudara Berdasar Riwayat Pemakaian Kontrasepsi Hormonal dan Usia Menarche. Jurnal Berkala Epidemiologi, 3 (1) 2015. pp. 12-23. ISSN 2301-7171.

Dina,dkk. 2014. Analisis Indikator Gaya Hidup Yang Berhubungan Dengan Usia Manarche Remaja Putri. JOM PSIK. Vol 1

Effany, M. 2019. Dietary Exposure Assessment And Risk Characterization Of Lead Based On Lead Contaminant Research (Online) In Indonesia And Indonesian Individual Food Consumption Survey (IFCS). IOP Conf. Ser.: Earth Environ. Sci. 278 012021

Flippa, Juul. 2017. Birth Weight, Early Life Weight Gain And Age At Menarche : A Systematic Review Of Longitudinal Studies. The FASEB Journal 31 (1)

Fariski, Cindy. 2020. Kualitas Diet, Status Gizi Dan Status Anemia Wanita Prakonsepsi Antara Desa Dan Kota. Gizi Indonesia, 43(1), 11-24

Heribertus, Handi & Pudensia, Wua. 2019 Gambaran Tingkat Pengetahuan Orang Tua Tentang Obesitas Di Sdk Ruteng IV Tahun 2018. Jurnal Wawasan Kesehatan, Volume: 4. Nomor 1.

Handayani, Luh Titi. 2016. Studi Komparasi Indikator Sehat Bayi, Balita Dan Ibu Hamil Di Wilayah Pesisir Pantai Dan Pegunungan Di Kabupaten Jember Tahun 2015. NurseLine Journal, 1(2).

Hariyanto, asep. 2005. Strategi Penanganan Kawasan Kumuh Sebagai Upaya Menciptakan Lingkungan Perumahan Dan Permukiman Yang Sehat (Contoh Kasus: Kota Pangkalpinang). Jurnal perencanaan wilyah kota, 7 (2).

Herlina.,Muria. 2019. Pemberdayaan Kesehatan Masyarakat Pesisir : Optimalisasi Kegiatan Posyandu. Jurnal DIANMAS. 8(1).

Hua Kean Ang. 2016. Pengenalan Rangkakerja Metodologi dalam Kajian Penyelidikan: Satu Kajian Literatur. Malaysian Journal of Sosial Sciences and Humanities (MJSSH), Vol 1 (2),17 -24.

Imran, Hasyim Ali. 2017. Peran Sampling dan Distribusi Data Dalam Penelitian Komunikasi Pendekatan Kuantitatif. Jurnal Studi Komunikasi Dan Media, 21 (1) : 111-126

Kadri, Hasyim. 2018. Hubungan Sosial Ekonomi Dan Tatus Gizi Dengan Kejadian Menarche Dini pada Anak Sekolah Siswi Kelas V dan VI di SDN 205 Kota Baru Kota Jambi. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 18 (2)

Kang, S.H. 2020. Association Of Exposure To Secondhand Smoke At Home With Early Age At Menarche In South Korea. J Public Health 185. 144 – 149. 2020

Karapanou. O, Papadimitriou. A. 2010. Determinants of menarche. Reproductive Biology and Endocrinology, 2( 8):115.

Khomsan, Ali. 2016. Studi Tentang Pengetahuan Gizi Ibu Dan Kebiasaan Makan Pada Rumah Tangga Di Daerah Dataran Tinggi Dan Pantai. Jurnal Gizi dan Pangan, 1(1): 23-28

Kim, Shin Hye. 2015. A Significant Increase in the Incidence of Central Precocious Puberty among Korean Girls from 2004 to 2010. PLoS One. 10(11): e0141844

Kustin. 2018. Perbedaan Pola Konsumsi Junk Food Food Pada Remaja Putri SMP Daerah Perkotaan Dan Pedesaan Terhadap Kejadian Menarche Dini. Jurnal Kesehatan. 6 (3)

Kuswati. Handayani Rohmi. 2016. Gambaran Kesiapan Remaja Dalam Menghadapi Menarche Di Sdit Aisyiyah Full Day Pandes Wedi Klaten. Jurnal Kebidanan 08 (01) 1-126

Kyweluk, Moira A. 2018. Menarcheal timing is accelerated by favorable nutrition but unrelated to developmental cues of mortality or familial instability in Cebu, Philippines. Evolution and Human Behavior 39(1) 76-81

Li, Wenyan. 2017. Association Between Obesity And Puberty Timing: A Systematic Review And Meta-Analysis. Int J Environ Res Public Health. 14 (10) : 1266

Lieberoth S, Gade E, Kyvik KO, Backer V, Thomsen SF. 2015. Early Menarche is Associated with Increased Risk of Asthma: Prospectiv Population Based Study of Twin, Respiratory Medical, 109: 565–571.

Lutfiya, Indah. 2016. Analisis Kesiapan Siswi Sekolah Dasar dalam Menghadapi Menarche. Jurnal Biometrika dan Kependudukan. 5 (2) : 135–145

Magista VA. 2015 The Effect of Exerciseson Primary Dysmenorrhea, Journal Majority. 4 (2).

Makarimah, Anisaul dan Muniroh, Lailatul. 2017. Status Gizi Dan Persen Lemak Tubuh Berhubungan Dengan Usia Menarche Anak Sekolah Dasar Di SD Muhammadiyah GKB 1 Gresik. Media Gizi Indonesia, 12(2) : 191–198

Maulina, A. 2015. Hubungan antara Status Gizi dan Aktifitas Fisik dengan Usia Menarche pada Remaja Putri di SMP Negeri 21 Padang Tahun 2015. Directori e-Journal Universitas Andalas. 1(15).

Megasari, Noor Lianti. 2015. Kajian Mengenai Perbedaan Karakteristik Wanita Ditinjau Dari Topografi Tempat Tinggal Di Kabupaten Malang. Jurnal Ilmu Pendidikan, 3 (2) : 47-57

Meng, Xin. 2017. Secular Trend of Age at Menarche in Chinese Adolescents Born From 1973 to 2004. Pediatrics.140 (2).

Miko. Ampera. 2017. Hubungan Pola Makan Dan Aktivitas Fisik Dengan Kejadian Obesitas Mahasiswi Politeknik Kesehatan Kemenkes Aceh (Relationship to eating pattern and physical activity with obesity in Health Polytechnic students Ministry of Health in Aceh). Jurnal AcTion: Aceh Nutrition Journal, 2(1): 1-5.

Mutasya, Fitrah Umi. 2016. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Usia Menarche Siswi SMP Adabiah. Jurnal kesehatan Andalas. 5(1).

Ninawati. & Kuryadi, J. 2006. Hubungan Antara Sikap Terhadap Menstruasi dan Kecemasan Terhadap Menarche. Jurnal. Psikologi. 4 (1)

Noipayak, Pongsak. 2017. Factors associated with early age at menarche among Thai adolescents in Bangkok : A cross-sectional study. BMC Women's Health 17:16

Nugroho, Arie. 2015. Hubungan Antara Asupan Zat Gizi Dan Status Gizi Dengan Kejadian Menarche Dini Pada Siswi Sd Negeri 2 Di Kota Bandar Lampung. Jurnal Kesehatan, 6 (1) : 36-42

Petersohn, Inga. 2019. Time Trends in Age at Menarche and Related Non-Communicable Disease Risk during the 20th Century in Mexico. Journal of Nutrients, 11(2)

Prabasiwi, Adila., 2016. Hubungan Antara Status Gizi Dengan Status Menarche Pada Siswi Smp Negeri 10 Kota Tegal. Prosiding Seminar Nasional IPTEK Terapan (2016). 1(1) : 106-111

Putra, Rahmat Nurul Yuda. 2016. Hubungan Indeks Massa Tubuh (IMT) dengan Usia Menarche pada Siswi SMP Negeri 1 Padang. Jurnal Kesehatan Andalas. 5(3)

Rois, Amika dkk. 2018. Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Menarche Prekoks. Proceeding of Community Development.2 : 200-210

Ryu S, Chang Y, Choi Y, Kwon MJ, Kim CW, Yun KE. 2015. Age at Menarche an Non-Alcoholic Fatty Liver Disease. Journal of Hepatology, 62, 1164–1170.

Sari, Ratna Puspita. 2016. Gambaran Usia Menarche Dini Di Pada Anak Sekolah Dasar Di Daerah Urban. Jurnal Kesehatan Masyarakat, vol. 4, no. 4, 443-447.

Shen, Y. 2019. Age at Menarche And Depression : Results From the NHANES 2005–2016. PeerJ 7: e7150

Sinai, Tali. 2020. Menarche at an Earlier Age: Results from Two National Surveys of Israeli Youth, 2003 and 2010. J Pediatr Adolesc Gynecol xxx. 1-7

Sudikno, Sandjaja. 2019. Usia menarche perempuan indonesia semakin muda: Hasil analisis riskesdas 2010. Jurnal Kesehatan Reproduksi, 10(2) :163-171

Sukarni, I dan Wahyu, P. 2013. Buku Ajar Keperawatan Maternitas, Yogyakarta. Nuha Medika.

Sulistyoningsih, H. 2011. Gizi untuk Kesehatan Ibu dan Anak. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Van der Eng, Pierre dan Sohn, Kitae. 2019. The Biological Standard of Living in Indonesia during the 20th Century: Evidence from the Age at Menarche. J. Economics and Human Biology, Vol 34, 216-224

Wati, Linda Ratna. 2017. Faktors Related to the Need of Sexuality Education in Primary School in Gondanglegi Sub-District, Malang Regency. Journal of Issues in Midwifery, 1 (1) : 1-18

Wulandari, Priharyanti. 2015. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Menarche siswi di SMPN 31 Semarang. Jurnal Keperawatan. 6 (2)

Zalni, Rummy Islami. 2017. Usia Menarche Berhubungan Dengan Status Gizi, Konsumsi Makanan Dan Aktivitas Fisik. Jurnal Kesehatan Reproduksi, 8(2)




DOI: http://dx.doi.org/10.33757/jik.v5i2.414

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 JIK JURNAL ILMU KESEHATAN

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.


E-ISSN : 2597-8594 (Online) P-ISSN : 2580-930X (Cetak)
Publish by STIKes Alifah Padang
Jl. Khatib Sulaiman No 52 B Kota Padang. Telp 0751-7059849. Fax 0751-7059849. Website: www.stikesalifah.ac.id
Email : jik@stikesalifah.ac.id