Gambaran Kejadian Cyberbullying pada Remaja

Safira Debby Quisthosa Purnomo, Abdul Hakim Zakkiy Fasya

Abstract


Kelompok usia muda dalam memanfaatkan internet menjadi bukti bahwa mereka dapat beradaptasi di era digital secara positif. Remaja menggunakan internet sebagai sarana belajar, berbagi informasi, dan mempermudah komunikasi. Meskipun membawa manfaat positif, kehadiran internet juga membawa dampak negatif seperti cyberbullying. Penelitian ini bertujuan menggambarkan kejadian cyberbullying pada remaja. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Data penelitian ini yaitu data primer dengan teknik wawancara mendalam, informan dipilih menggunakan snowball sampling. Analisis data menggunakan teknik triangulasi sumber. Hasil penelitian menyatakan bahwa faktor karakteristik keperibadian berupa masalah fisik korban. Tindakan perundungan yang dirasakan korban cyberbullying yaitu flaming, harassment, degeneration, impersonation, dan exclusion. Dampak yang dirasakan korban berupa peningkatan depresi yaitu gelisah, khawatir, dan takut. Korban mengalami penurunan self-esteem dalam dirinya, korban juga sempat melakukan percobaan bunuh diri, akan tetapi masih ada korban yang mengatakan tidak sampai memikirkan hal tersebut. Kesimpulan dalam penelitian ini yaitu korban di-bully berdasarkan karakteristik fisiknya. Kelima jenis cyberbullying yang didapatkan korban sama. Dampak yang dirasakan yaitu peningkatan depresi, penurunan self-esteem, dan korban melakukan percobaan bunuh diri. Diharapkan para remaja menggunakan sosial media dengan baik, orang tua sebaiknya mengawasi kegiatan anaknya dan selalu membuat komunikasi yang baik, lembaga terkait harusnya juga membuatkan solusi atau program terhadap kasus cyberbullying terutama untuk korban.


Keywords


Cyberbullying, Remaja, Internet

Full Text:

PDF

References


Anwar, F. (2017). Perubahan dan Permasalahan Media Sosial. Jurnal Muara Ilmu Sosial, Humaniora, Dan Seni, 1(1), 137. https://doi.org/10.24912/jmishumsen.v1i1.343

Arif, N. S., Yogyakarta, U. M., Rifani, A. R., & Yogyakarta, U. M. (2020). Dampak Cyberbullying terhadap Kesehatan Mental Korban. December.

Asosiasi Penyedia Jaringan Internet Indonesia. (2019). Penetrasi & Profil Perilaku Pengguna Internet Indonesia 2018. Apjii, 51. www.apjii.or.id

Bagaskara, M. A. (2019). Hubungan Antara Konformitas Dengan Perilaku Cyberbullying Siswa Sekolah Menengah Atas. 7(2), 257–264.

Dwipayana, N. L. A. M., Setiyono, S., & Pakpahan, H. (2020). Cyberbullying Di Media Sosial. Bhirawa Law Journal, 1(2), 63–70. http://jurnal.unmer.ac.id/index.php/blj/article/view/5483

Handayani, N. (2020). Pelatihan “Remaja Kuat” Dalam Penanganan Korban Cyberbullying (Studi Kasus Pada Siswa Sma Negeri 9 Yogyakarta). G-Couns: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 4(2), 230–241. https://doi.org/10.31316/g.couns.v4i2.808

Hanika, I. M., Putri, M. I., & Witjaksono, A. A. (n.d.). SOSIALISASI LITERASI MEDIA DIGITAL DI JAKARTA ( Studi Eksperimen Penggunaan YouTube terhadap Siswa Sekolah Dasar di Jakarta ). 153–172.

Lu, J., Hao, Q., & Jing, M. (2016). Computers in Human Behavior Consuming , sharing , and creating content : How young students use new social media in and outside school. Computers in Human Behavior, 64, 55–64. https://doi.org/10.1016/j.chb.2016.06.019

Poole, S. P. (2017). The experience of victimization as the result of cyberbullying among college students: A study of demographics, self-Esteem, and locus of control. Electronic Theses and Dissertations, 1–136. http://scholarworks.sfasu.edu/etdshttp://scholarworks.sfasu.edu/etds/115

rahmadani, N. fauza. (2019). Bullying di Kalangan remaja. https://doi.org/10.31227/osf.io/qkscm

Rahman, F. A. (2019). No Title. AKURAT.CO. https://akurat.co/cyber-bullying-meningkat-pesat-catat-pesan-kpai

Rifauddin, M. (2016). Fenomena Cyberbullying pada Remaja. Khizanah Al-Hikmah : Jurnal Ilmu Perpustakaan, Informasi, Dan Kearsipan, 4(1), 35–44. https://doi.org/10.24252/kah.v4i1a3

Safaria, T. (2016). Prevalence and Impact of Cyberbullying in a Sample of Indonesian Junior High School. 15(1), 82–91.

Sari, A. P., Ilyas, A., & Ifdil, I. (2017). Tingkat Kecanduan Internet pada Remaja Awal. JPPI (Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia), 3(2), 45. https://doi.org/10.29210/02018190

Sartana, & Afriyeni, N. (2017). Perilaku Perundung Maya(Cyberbulling) Pada Remaja Awal. Journal Psikologis Insight, 1(1), 25–39.

Siwi, A., Utami, F., & Baiti, N. (2018). Pengaruh Media Sosial Terhadap Perilaku Cyber Bullying Pada Kalangan Remaja. Humaniora Bina Sarana Informatika, 18(2), 2018–2027. http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/cakrawala




DOI: http://dx.doi.org/10.33757/jik.v6i2.564

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 JIK JURNAL ILMU KESEHATAN

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.


E-ISSN : 2597-8594 (Online) P-ISSN : 2580-930X (Cetak)
Publish by STIKes Alifah Padang
Jl. Khatib Sulaiman No 52 B Kota Padang. Telp 0751-7059849. Fax 0751-7059849. Website: www.stikesalifah.ac.id
Email : jik@stikesalifah.ac.id